• SMP NEGERI 4 CILACAP
  • Where Tomorrow's Leaders Come Together

PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB)

NO

KOMPONEN

URAIAN

1

Dasar Hukum

1. Pasal 17 ayat (3) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;

2. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;

3. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang Kementerian Negara ;

4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Undang- Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

5. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan ;

6. Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2019 tentang Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

7. SK Kepala Sekolah

2

Persyaratan Pelayanan

1. Akta kelahiran/Surat Kenal Lahir

2. KK/Surat keterangan domisili

3. Ijazah/ SKHUS

4. Pas Foto

5. Surat EMIS (bagi yang dari Pondok Pesantren)

6. Sertifikat (apabila mempunyai)

7. KIP/PKH/KIS (jalur afirmasi)

3

Sistem, mekanisme & prosedur

1. Calon siswa baru melakukan pendaftaran secara mandiri (online)

2. Petugas melakukan verivikasi daftar ajuan pendaftaran

3. Calon siswa baru melakukan pengecekan jurnal harian secara mandiri (online)

4. Calon siswa baru melakukan pencabutan berkas ketika posisi mereka di jurnal sudah tidak aman

5. Calon siswa mengunduh bukti pendaftaran

6. Hasil seleksi siap dipublikasikan

4

Jangka waktu penyelesaian

3 hari

5

Biaya / tarif

Gratis

6

Produk pelayanan

Surat Keputusan

7

Pengawasan internal

Kepala Sekolah

8

Penanganan pengaduan, saran dan masukan

Memberikan layanan kepada pendaftar secara maksimal dan apabila ada ketidakpuasan dari pendaftar diarahkan ke bagian Pengaduan bagian PPDB

9

Jumlah pelaksana

1 orang sebagai koordinator

10

Jaminan pelayanan

Memenuhi syarat, bisa mendaftar

11

Jaminan keamanan & keselamatan pelayanan

Apabila sudah memenuhi syarat untuk pendaftaran maka sudah bisa mengikuti

12

Evaluasi kinerja pelaksana

Kinerja lebih ditingkatkan untuk kepuasan pendaftar

Halaman Lainnya
DAFTAR LAYANAN

SMP Negeri 4 Cilacap berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang optimal terhadap seluruh stakeholder yang terkait.

26/07/2023 12:41 WIB - Administrator
Daftar Akreditasi dan Sertifikasi

SMP Negeri 4 Cilacap telah meraih status akreditasi dengan peringkat A (Unggul) pada tahun 2022. Sertifikat akreditasi institusi dapat diunduh melalui tautan di bawah ini. 1. Serti

26/07/2023 11:44 WIB - Administrator
Infografis Penggunaan Dana Bos Triwulan III Tahun 2022

18/10/2022 12:37 WIB - Administrator
PENCAK SILAT

PENCAK SILAT

04/08/2022 13:50 WIB - Administrator
ANGKLUNG DAN TARI

ANGKLUNG DAN TARI

04/08/2022 13:50 WIB - Administrator