• SMP NEGERI 4 CILACAP
  • Where Tomorrow's Leaders Come Together

PENELUSURAN ALUMNI (TAMATAN)

No

KOMPONEN

URAIAN

1

 Dasar Hukum

1. Undang – undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003 tentang     Sistem Pendidikan Nasional

2. Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan

2

Persyaratan Pelayanan

1. Kelas IX dan dinyatakan LULUS

2. Mengisi formulir penelusuran kelulusan

3. Melaporkan dan menyerahkan blanko

3

 

 Sistem, Makanisme, dan Prosedur

1. Membuat Instrumen Penelusuran

2. Menyebarkan Angket

3. Menginventarisir Data Masuk

4. Membuat Laporan

4

Jangka  Waktu Penyelesaian

Kurang lebih 6 bulan setelah pelaksanaan Pelepasan Siswa Kelas IX

5

Biaya / Tarif

Gratis

6

Produk Layanan

Penelusuran tamatan diketahui hingga 90%, diantaranya terdiri dari siswa yang bekerja maupun yang melanjutkan

7

Sarana, Prasarana dan Fasilitas

Ruang BK yang nyaman, Media Komunikasi (Whatsapps, Instagram, Facebook)

8

Kompetensi Pelaksana

Memiliki kompetensi dalam bidang bimbingan dan konseling

9

Pengawasan Internal

Pengawasan oleh Koordinator BK

10

Penanganan pengaduan,. Saran dan masukan

Pengaduan, saran dan masukan dapat disampaikan secara langsung ke kantor SMP N 4 Cilacap ( Jl. Dr. Soetomo No.13  Cilacap) ataupun secara tidak langsung melalui media pengaduan seperti email,website, instagram maupun kotak saran.

11

Jumlah Pelaksana

3 orang konselor

12

Jaminan Layanan

Sesuai Kode Etik Bimbingan dan Konseling

13

Jaminan keamanan dan keselamatan pelayanan

Dalam melaksanakan tugas Bimbingan dan Konseling, Konselor berpegang teguh pada Kode Etik Bimbingan dan Konseling

14

Evaluasi kinerja pelaksana

Data yang masuk segera di inventarisir agar tidak tercecer

Halaman Lainnya
DAFTAR LAYANAN

SMP Negeri 4 Cilacap berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang optimal terhadap seluruh stakeholder yang terkait.

26/07/2023 12:41 WIB - Administrator
Daftar Akreditasi dan Sertifikasi

SMP Negeri 4 Cilacap telah meraih status akreditasi dengan peringkat A (Unggul) pada tahun 2022. Sertifikat akreditasi institusi dapat diunduh melalui tautan di bawah ini. 1. Serti

26/07/2023 11:44 WIB - Administrator
Infografis Penggunaan Dana Bos Triwulan III Tahun 2022

18/10/2022 12:37 WIB - Administrator
PENCAK SILAT

PENCAK SILAT

04/08/2022 13:50 WIB - Administrator
ANGKLUNG DAN TARI

ANGKLUNG DAN TARI

04/08/2022 13:50 WIB - Administrator